Pemasteran Burung adalah proses mendoktrin burung untuk dapat menirukan suara hewan/burung lain dalam setiap kicaunya. Dalam proses Pemasteran burung berkicau sering ditemui kendala yakni burung susah maupun tidak mampu menangkap & menirukan suara masterannya. Adapun Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum kita memaster burung kesayangan kita yakni :
1.Pahami karakter suara burung kita (murai/kacer/cucak hijau)
dalam kaitan pemahaman karakter suara burung, pemilik harus benar-benar paham karakter peliharaanya apakah burung bertipikal ngeroll/ nembak.
Type Ngeroll : paruh burung pendek
Type Nembak : paruh burung Tebal panjang
2. waktu pemasteran & tempat Pemasteran
Sewaktu burung dalam proses pemasteran, hendaknya burung senantiasa dikerodong dan didekatkan dengan media pemasteran. perlu diketahui bahwa ketika dalam proses pemasteran, Burung peliharaan agar senantiasa mendapatkan suplay makanan dengan kadar protein yang cukup (EF) & Panas matahari yang mendukung. hal ini dapat meningkatkan gairah burung untuk senantiasa sehat & rajin dalam berkicau.
3.Media Pemasteran
1. menggunakan burung master
Gantang burung masteran didekat burung yang akan dimaster( posisi dikerodong), usahakan gunakan burung masteran yang gacor sehingga suaranya dapat direkam oleh burung yang akan dimaster.
2.menggunakan kaset/rekaman burung master
Letakkan media kaset/ dvd dengan jarak sekitar 7 meter dengan volume suara sedang, sehingga tidak membuat burung takut ketika mendengar suara masteran. sebaiknya gunakan media kaset yang memiliki isian burung masteran dengan intonasi suara 5 menitan ( 5 menit on/5 menit off). hal ini dimaksudkan agar burung tidak merasa jenuh:)
»» READMORE...
1.Pahami karakter suara burung kita (murai/kacer/cucak hijau)
dalam kaitan pemahaman karakter suara burung, pemilik harus benar-benar paham karakter peliharaanya apakah burung bertipikal ngeroll/ nembak.
Type Ngeroll : paruh burung pendek
Type Nembak : paruh burung Tebal panjang
2. waktu pemasteran & tempat Pemasteran
Sewaktu burung dalam proses pemasteran, hendaknya burung senantiasa dikerodong dan didekatkan dengan media pemasteran. perlu diketahui bahwa ketika dalam proses pemasteran, Burung peliharaan agar senantiasa mendapatkan suplay makanan dengan kadar protein yang cukup (EF) & Panas matahari yang mendukung. hal ini dapat meningkatkan gairah burung untuk senantiasa sehat & rajin dalam berkicau.
3.Media Pemasteran
1. menggunakan burung master
Gantang burung masteran didekat burung yang akan dimaster( posisi dikerodong), usahakan gunakan burung masteran yang gacor sehingga suaranya dapat direkam oleh burung yang akan dimaster.
2.menggunakan kaset/rekaman burung master
Letakkan media kaset/ dvd dengan jarak sekitar 7 meter dengan volume suara sedang, sehingga tidak membuat burung takut ketika mendengar suara masteran. sebaiknya gunakan media kaset yang memiliki isian burung masteran dengan intonasi suara 5 menitan ( 5 menit on/5 menit off). hal ini dimaksudkan agar burung tidak merasa jenuh:)